
Rabu, 02 November 2011
Pemetaan SK/KD Bahasa Inggris
PEMETAAN SK, KD DAN ASPEK
BAHASA INGGRIS
Satuan Pendidikan : ................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : X / 1
Tahun Pelajaran : 20 ..... / 20 .....
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Beban Belajar
TM NTM
PT PMTT
Mendengarkan
1. Memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari 1.1 Merespon makna yang terdapat dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa lisan sederhana secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: berkenalan, bertemu/berpisah, menyetujui ajakan/tawaran/ undangan, menerima janji, dan membatal-kan janji • Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: berkenalan, bertemu dan berpisah. Responding to initial greetings
- very well, thank you and how are you.
- I’m good/okay/alright
- Very well. Thank you
- Oh, pretty good
- Not to bad, thanks
- Fine, thanks.
- Exellent
Closing/ leave taking
- goodbye
- bye bye, bye now, see you, take care
- see you later..fine
- see you …soon
- see you tonight..all right
- good night
1.2 Merespon makna yang terdapat dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosiali-sasi) resmi dan tak resmi yang mengguna-kan ragam bahasa lisan sederhana secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: mengungkapkan perasaan bahagia, menunjukkan perhatian, menunjukkan simpati, dan memberi instruksi Merespon berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/ transaksional: dalam berbagai acara secara senang dan bahagia. Expreesing happiness : formal
oh, I’m so happy.
I can’t say how pleased I am.
I had a splendid time there.
What a marvelous place I,Ve ever seen.
It’s an interesting experience.
It’s an outstanding adventure.
It’ a sensational trip.
Mendengarkan
2 Memahami makna teks fungsional pendek dan teks monolog sederhana berbentuk recount, narrative dan procedure dalam konteks kehidupan sehari-hari 2.1 Merespon makna secara akurat, lancar dan berterima dalam teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari Menjawab pertanyaan teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.
• Melakukan teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.
• Mempresentasikan teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll. Making, accepting and declining an invitation;
The tone of an invitation is always positive, in anticipation of a pleasurable occasion. Picture your guests smiling when they read your letter of invitation. Clever phrasing, poetry or a themed approach may be appropriate for an informal occasion, but you should express the details clearly. For further tips visit to invite someone
2.2 Merespon makna dalam teks monolog sederhana yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari dalam teks: recount, narrative, dan procedure • Merespon teks monolog sederhana berbentuk recount.
• Melakukan teks monolog sederhana berbentuk recount
• Menjawab pertanyaan teks monolog sederhana berbentuk procedure
• Melakukan teks monolog lisan berbentuk procedure.
• Mempresentasikan teks monolog lisan berbentuk procedure Teks monolog berbentuk procedure, contohnya:
How to Make Gudeg Jogja (Green Jack Fruit Sweet Stew)
Ingredients:
- 5 onions
- 10 candlenuts
- 10 garlic cloves
- 4 bay Leaves
- 1/2 lb. (250g) green jack fruit
- 2-1/2 tsp. (12g) coriander seeds
- 1-1/4 tsp. (6g) cumin
- 1/4 cup (62ml) coconut sugar
- 2 cups (500ml) coconut milk
- 2 tsp. (30g) tamarind
- 2 lb. (1kg) chicken (cut into small pieces with bone)
- 5 cups (1.25l) water
- 2 inches bruised galangal
Instructions:
- First, cut green jack fruit 1 inch thick. Wash and boil until tender.
- Next, ground onions, candle nuts, sauté paste, bay leaves, and galangal until fragrant.
- Add the chicken pieces, stir fry until chicken changes clour.
- Then, pour 4 cups of water and coconut sugar, bring to a boil.
- Add the green jack fruit and simmer until the chicken and vegetables are tender.
- Finally, add coconut milk 5 minutes before it’s done, bring back to a boil. Serve hot with ice.
- This dish is sweet and usually served with shrimp cracker
1. Procedure text can be explained as bellow:
Social function : to describe how something is accomplished through
a sequence of actions or steps.
Generic structure:
- Goal.
- Materials (not required for all procedural texts)
- Steps (a series of steps oriented to achieving the goal)
Berbicara
3. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal dalam konteks kehidupan seharihari. 3.1 Mengung-kapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal ( bersosiali-sasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dengan mengguna-kan ragam bahasa lisan sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: berkenalan, bertemu/ berpisah, menyetujui ajakan/ tawaran/ undangan, menerima janji, dan membatalkan janji • Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal / transaksional: berkenalan, bertemu dan berpisah. Responding to initial greetings
- very well, thank you and how are you.
- I’m good/okay/alright
- Very well. Thank you
- Oh, pretty good
- Not to bad, thanks
- Fine, thanks.
- Exellent
Closing/ leave taking
- goodbye
- bye bye, bye now, see you, take care
- see you later..fine
- see you …soon
- see you tonight..all right.
- good night
3.2 Mengungkap-kan makna dalam perca-kapan tran-saksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara aku-rat, lancar dan berteri-ma dengan menggunakan ragam ba-hasa lisan sederhana dalam kon-teks kehidu-pan sehari-hari dan meli-batkan tindak tutur: meng-ungkapkan perasaan bahagia, menunjukkan perhatian, menunjukkan simpati, dan memberi instruksi • Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/ transaksional: dalam berbagai acara secara senang dan bahagia. Expreesing happiness : formal
oh, I’m so happy.
I can’t say how pleased I am.
I had a splendid time there.
What a marvelous place I,Ve ever seen.
It’s an interesting experience.
It’s an outstanding adventure.
It’ a sensational trip.
Berbicara
4 Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan monolog berbentuk recount, narrative dan procedure sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari 4.1 Mengung-kapkan makna dalam bentuk teks fungsional pendek (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa lisan dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari Menjawab pertanyaan teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.
Melakukan teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.
• Mempresentasikan teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.
• Melakukan teks lisan fungsional pendek berupa Pengumuman Kematian dengan tindak tutur:mengingat kejadian tertentu
• Melakukan teks monolog berbentuk recount Making, accepting and declining an invitation;
The tone of an invitation is always positive, in anticipation of a pleasurable occasion. Picture your guests smiling when they read your letter of invitation. Clever phrasing, poetry or a themed approach may be appropriate for an informal occasion, but you should express the details clearly. For further tips visit to invite someone
4.2 Mengung-kapkan makna dalam teks monolog sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: recount, narrative, dan procedure • Merespon teks monolog sederhana berbentuk recount.
• Melakukan teks monolog sederhana berbentuk recount
• Menjawab pertanyaan teks monolog sederhana berbentuk procedure
• Melakukan teks monolog lisan berbentuk procedure.
• Mempresentasikan teks monolog lisan berbentuk procedure Teks monolog berbentuk procedure, contohnya:
How to Make Gudeg Jogja (Green Jack Fruit Sweet Stew)
Ingredients:
- 5 onions
- 10 candlenuts
- 10 garlic cloves
- 4 bay Leaves
- 1/2 lb. (250g) green jack fruit
- 2-1/2 tsp. (12g) coriander seeds
- 1-1/4 tsp. (6g) cumin
- 1/4 cup (62ml) coconut sugar
- 2 cups (500ml) coconut milk
- 2 tsp. (30g) tamarind
- 2 lb. (1kg) chicken (cut into small pieces with bone)
- 5 cups (1.25l) water
- 2 inches bruised galangal
Instructions:
- First, cut green jack fruit 1 inch thick. Wash and boil until tender.
- Next, ground onions, candle nuts, sauté paste, bay leaves, and galangal until fragrant.
- Add the chicken pieces, stir fry until chicken changes clour.
- Then, pour 4 cups of water and coconut sugar, bring to a boil.
- Add the green jack fruit and simmer until the chicken and vegetables are tender.
- Finally, add coconut milk 5 minutes before it’s done, bring back to a boil. Serve hot with ice.
- This dish is sweet and usually served with shrimp cracker
2. Procedure text can be explained as bellow:
Social function : to describe how something is accomplished through
a sequence of actions or steps.
Generic structure:
- Goal.
- Materials (not required for all procedural texts)
- Steps (a series of steps oriented to achieving the goal)
Membaca
5 Memahami makna teks tulis fungsional pendek dan esei sederhana berbentuk recount, narrative dan procedure dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan 5.1 Merespon makna dalam teks tulis fungsional pendek (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan • Membaca nyaring bermakna wacana ragam tulis yang dibahas dengan ucapan dan intonasi yang benar
• Mengidentifikasi topik dari teks yang
dibaca identify the structure of recount texts;
Meeting a Star
On Saturday morning at 9:30, I was
walking down Sunda Street, looking
for a record store. A man stopped me
and asked me the way to the Hyatt
Hotel. I wasn't sure exactly where it
was, but I walked with him to the end
of Sunda Street. He was very friendly,
and his face looked so familiar. Then I
remembered where the Hyatt was and
told him how to get there. He thanked
me and tried to give me something.
I thought it was money. I said 'no' at
first, but he really wanted me to have
it, so I took it.
I found the record store and listened
to a few records. D' Masive had a new
record that was number two in the top
twenty. I decided to buy it. I looked
in my bag for my wallet and found a
piece of paper the man gave me. It was
a photo. I was so surprised! He was a
singer in D' Masive!
Answer these following questions based on the text in
1. Where was the writer?
2. What was he doing?
3. What did the man ask the writer?
4. How was the man's character?
5. Did the writer help the man?
6. What did the writer decide to buy?
7. What did he find in his wallet? Explain.
8. How was he when he knew who the man was?
5.2 Merespon makna dan langkah retorika teks tulis esei secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk: recount, narrative, dan procedure • Mengidentifikasi makna dalam teks procedure
• Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam teks procedure
• Membaca nyaring teks procedure
• Menulis teks berbentuk procedure. Teks tulis monolog/esei sederhana berbentuk procedure,contohnya ;
THE HOLE GAME
Materials needed:
Two players, one marble per person, a hole in ground,a line (distance) to start from.
Menulis
6 Mengungkapkan makna dalam teks tulis fungsional pendek dan esei sederhana berbentuk recount, narrative, dan procedure dalam konteks kehidupan sehari-hari 6.1 Mengungkap-kan makna dalam bentuk teks tulis fungsional pendek (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Menggunakan tata bahasa, kosa kata, tanda baca, ejaan, dan tata tulis dengan akurat
• Menulis gagasan utama
• Mengelaborasi gagasan utama
• Membuat draft, merevisi, menyunting
• Menghasilkan teks fungsional pendek Arrange recount texts;
Answer the following questions.
1. Do you have a diary?
2. What do people usually write in it?
3. What sort of advantages can people get from writing it?
4. Have you ever written your past experience in a diary?
5. I f yes, what was it about?
6.2 Mengung-kapkan makna dan langkah-langkah retorika secara akurat, lancar dan berterima dengan menggunakan ragam bahasa tulis dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: recount, narrative, dan procedure • Mengidentifikasi makna dalam teks procedure
• Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam teks procedure
• Membaca nyaring teks procedure
• Menulis teks berbentuk procedure. Teks tulis monolog/esei sederhana berbentuk procedure,contohnya ;
THE HOLE GAME
Materials needed:
Two players, one marble per person, a hole in ground,a line (distance) to start from.
PEMETAAN SK, KD DAN ASPEK
BAHASA INGGRIS
Satuan Pendidikan : ................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : X / 2
Tahun Pelajaran : 20 ..... / 20 .....
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Beban Belajar
TM NTM
PT PMTT
Mendengarkan
7 Memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari 7.1 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan sederhana dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: berterima kasih, memuji, dan mengucapkan selamat • Mengidentifikasi kata yang didengar
• Mengidentifikasi makna kata
• Mengidentifikasi hubungan antar pembicara
• Mengidentifikasi makna tindak tutur berterima kasih
• Merespon tindak tutur berterima kasih
• Mengidentifikasi makna tindak tutur memuji
• Merespon tindak tutur memuji
• Mengidentifikasi makna tindak tutur mengucapkan selamat
• Merespon tindak tutur mengucapkan
selamat
• Mengidentifikasi konteks situasi respond to expression of happiness;
1. What do you think of the situations? Are there good
news or bad news?
2. What do you feel when you hear a good news?
3. What do you feel when you hear a bad news?
4. How do you respond to someone telling you a good
and a bad news?
5. What will you do or say to show your happiness?
6. What will you do or say to show your sympathy?
7. Will you be surprised especially when hearing the
bad news?
7.2 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan sederhana dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan rasa terkejut, menyatakan rasa tak percaya, serta menerima undangan, tawaran, dan ajakan • Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan rasa terkejut
• Merespon tindak tutur menyatakan rasa terkejut
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan rasa tak percaya
• Merespon tindak tutur menyatakan rasa tak percaya.
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyetujui undangan, tawaran, ajakan.
• Merespon tindak tutur menyetujui undangan, tawaran, ajakan. respond to expressions of sympathy and showing affection;
1. Congratu- lations. You get Rp 10.000 credit bonus.
2. You are excellent and brilliant. You got a great mark
for the final test.
3. Well done. You get a free ticket for this holiday.
4. I 've lost my wallet somewhere. It's got Rp. 100,000,-
on it.
5. Did you hear that Mr. Rendy got a serious cancer
disease?
6. I heard that Budi was in jail. He was arrested for
traffic violence.
7. Rendi was knocked down by a car. He was in hospital
for five weeks.
8. Yesterday, on the TV news, I saw a bad thunder
storm in California. Many people died and got serious
injured.
8 Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog yang berbentuk narrative, descriptive, dan news item sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari 8.1 Merespon makna yang terdapat dalam teks lisan fungsional pendek sederhana (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah pengumuman lisan
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari undangan lisan
• Mengidentifikasi tujuan dari pengumuman yang didengar. respond to narrative texts.
Listen to the tape and complete the following story.
The Little Girl and the Wolf
James Thurber
One afternoon, a big wolf 1......
in the dark forest for a little girl to come along carrying 2...... to her
grandmother. Finally, the little girl
came along and she was carrying a
basket of food. "Are you carrying
that basket to your grandmother?"
3 ..........the wolf. The little girl said
yes she was. So the wolf asked her
where her grandmother lived and the
little girl told him and he 4............ into
the woods.
When the little girl 5 ...........the
door of her grand mother's house, she
saw there was somebody in bed with
a nightcap and 6 .......... She had
approached no nearer than twenty-five
feet from the bed when she 7..................... it
was not her grandmother but the wolf,
for even in a nightcap a wolf doesn't
look anymore like your grandmother
than 8.............. lion looks like Calvin
Coolidge. So the little girl took an automatic out of her basket and shotthe wolf dead.
8.2 Merespon makna dalam teks monolog sederhana yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk; narrative, descriptive, dan news item • Mengidentifikasi main idea dari teks yang didengar
• Mengidentifikasi tokoh dari cerita yang didengar
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang didengar
• Mengidentifikasi ciri-ciri dari benda/orang yang dideskripsikan
• Mengidentifikasi inti berita yang didengar
• Mengidentifikasi sumber berita yang didengar respond to narrative texts.
Study the following explanation. Then, listen to your teacher reading another story and complete the table
Different writers organise their stories in different ways.
• However, they usually give their information about:
• the setting (the place, time)
• the characters (the people in the story)
• the events (the conflict in the story)
• the outcome (what happened in the end)
Berbicara
9 Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari 9.1 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dengan menggunakan ragam bahasa lisan sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: berterima kasih, memuji, dan mengucapkan selamat • Menggunakan tindak tutur berterima kasih
• Merespon tindak tutur berterima kasih
• Menggunakan tindak tutur memuji
• Merespon tindak tutur memuji
• Menggunakan tindak tutur mengucapkan selamat
• Merespon tindak tutur mengucapkan selamat use expression
of happiness
Answer thesequestions orally.
1. What do you usually say when you are pleased or happy?
2. What do you usually say when you want to attract
someone's attention?
3. Do you have different expressions when showing
your happiness in front of your friends and elderly
people? If yes, what are the expressi- ons?
4. One of your friends had an accident. What do you say
to show your sympathy?
5. Your brother has a problem. He looks sad. What will
you say to show your affection?
9.2 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosiali-sasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dengan mengguna-kan ragam bahasa lisan sederhana dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan rasa terkejut, menyatakan rasa tak percaya, serta menerima undangan, tawaran, dan ajakan • Menggunakan tindak tutur menyatakan rasa terkejut
• Merespon tindak tutur menyatakan rasa terkejut
• Menggunakan tindak tutur menyatakan rasa tak percaya
• Merespon tindak tutur menyatakan rasa tak percaya
• Menggunakan tindak tutur menerima undangan use expressi-ons of sympathy and showing affection;
1. It's really great. I'm so happy.
2. I'm delighted to hear that.
3. It gives me a great pleasure.
4. What a nice news. It makes me happy.
5. I'm really sorry to hear that!
6. Oh that's awful. What a shame.
7. Are you fine?
8. Oh dear. I know how it feels.
9. Please accept my condolen- ces !
10. What a terrible situation for you.
10 Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan monolog sederhana berbentuk narrative, descriptive dan news item dalam konteks kehidupan sehari-hari 10.1 Mengungkap-kan makna dalam bentuk teks lisan fungsional pendek (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa lisan sederhana dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari • Memberi pengumuman lisan
• Menyampaikan undangan lisan
• Melakukan monolog untuk mengiklankan sesuatu
• Menggunakan bahasa lisan perform a monologue of narrative texts.
Blind Listening
A stupid man was sent by his father to sell salt. He first went to a mining area but nobody there wanted
His salt. When he returned home, his father told him that if he had helped the miners to dig, they would havebought his salt.
The man next went to a house where a wedding was taking place.
There he dug a huge hole. This made the people angry and they chased him away. When he returned home, his father told him that if he had beaten a
drum and danced instead, the people
there would have bought salt from him.
Then, he went to a village where
there happened to be a fire. Rushing
to the place, he started drumming and dancing, only to be thrown out by the people. His father told him that he
should have poured water on the fire instead, if he wanted to sell salt there.
In the next place he went to, a
couple were fighting with each other.
The foolish man poured a bucketful
of water on them, again to be chased
away. His father later told him that he should have tried to settle the quarrel, in which case they would have bought
salt from him.
In the final event, the man saw
two bulls fighting with each other. He stepped in to stop the fight and was gored to death by angry bulls
10.2 Mengungkap-kan makna dalam teks monolog sederhana dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, descriptive, dan news item • Menggunakan kalimat simple present dalam mendeskripsikan benda atau orang
• Melakukan monolog untuk menyampaikan sebuah berita
• Melakukan monolog untuk menyampaikan sebuah deskripsi
• Bercerita secara lisan
• Menjadi reporter
• Menjadi toryteller perform a monologue of narrative texts.
Membaca
11 Memahami makna teks fungsional pendek dan esei sederhana berbentuk narrative, descriptive dan news item dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan 11.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam konteks kehidupan sehari-hari • Membaca nyaring bermakna wacana ragam tulis yang di bahas dengan ucapan dan intonasi yang benar
• Mengidentifikasi topik dari teks yang dibaca
• Mengidentifikasi informasi tertentu identify the structure of narrative texts;
11.2 Merespon makna dan langkah-langkah retorika dalam esei sederhana secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk narrative, descriptive, dan news item • Mengidentifikasi makna kata dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi makna kalimat dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi komplikasi dalam sebuah cerita narasi
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi ciri-ciri dari benda/orang yang dideskripsikan
• Mengidentifikasi inti berita yang didengar
• Mengidentifikasi sumber berita yang didengar
• Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dari teks
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks dibaca identify meanings and information in narrative texts
read and understand narrative texts.
Menulis
12 Mengungkapkan makna dalam teks tulis fungsional pendek dan esei sederhana berbentuk narrative, descriptive dan news item dalam konteks kehidupan sehari-hari 12.1 Mengungkap-kan makna dalam bentuk teks tulis fungsional pendek (misalnya pengumuman, iklan, undangan dll.) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam konteks kehidupan sehari-hari • Menggunakan tata bahasa, kosa kata, tanda baca, ejaan, dan tata tulis dengan akurat
• Menulis gagasan utama
• Mengelaborasi gagasan utama
• Membuat draft, merevisi, menyunting
• Menghasilkan teks fungsional pendek • develop a paragraph of narrative texts;
• write main ideas and its supporting ideas;
12.2 Mengungkap-kan makna dan langkah retorika dalam esei sederhana secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk narrative, descriptive, dan news item • Menggunakan kalimat reported speech dalam menyampaikan sebuah berita
• Menggunakan kalimat simple present dalam membuat sebuah deskripsi
• Menggunakan adverbial clause dalam menulis sebuah narasi
• Menghasilkan teks berbentuk news item
• Menghasilkan teks berbentuk narrative write narrative texts.
PEMETAAN SK, KD DAN ASPEK
BAHASA INGGRIS
Satuan Pendidikan : ................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : XI / 1
Tahun Pelajaran : 20 ..... / 20 .....
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Beban Belajar
TM NTM
PT PMTT
Mendengarkan
1. Memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari 1.1 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyampaikan pendapat, meminta pendapat, menyatakan puas, dan menyatakan tidak puas • Mengidentifikasi kata yang didengar
• Mengidentifikasi makna kata
• Mengidentifikasi hubungan antar pembicara
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyampaikan pendapat
• Merespon tindak tutur menyampaikan pendapat
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan puas
• Merespon tindak tutur menyatakan puas
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan tidak puas
• Merespon tindak tutur menyatakan tidak puas
• Mengidentifikasi konteks situasi • Responding to express-ions of making, accepting and declining an invitation
1.2 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutu: menasehati, memperingatkan, meluluskan permintaan, serta menyatakan perasaan relief, pain, dan pleasure • Mengidentifikasi makna tindak tutur menasehati
• Merespon tindak tutur menasehati
• Mengidentifikasi makna tindak tutur memperingatkan
• Merespon tindak tutur memperingatkan
• Mengidentifikasi makna tindak tutur meluluskan permintaan
• Merespon tindak tutur meluluskan permintaan
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan perasaan
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan • Responding to expres-sions of making and cancelling an
Appointment
2. Memahami makna teks fungsional pendek dan monolog berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari 2.1 Merespon makna yang terdapat dalam teks lisan fungsional pendek resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks fungsional pendek yang didengar. • Responding to instruc-tions
2.2 Merespon makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: report, narrative, dan analytical exposition • Mengidentifikasi main idea dari teks report yang didengar
• Mengidentifikasi tokoh dari cerita yang didengar
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang didengar
• Mengidentifikasi ciri-ciri dari benda/orang yang dilaporkan
• Mengidentifikasi kasus yang didengar
• Mengidentifikasi argumen yang didengar • Responding to instruc-tions
Berbicara
3. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari 3.1 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyampaikan pendapat, meminta pendapat, menyatakan puas, dan menyatakan tidak puas • Menggunakan tindak tutur menyampaikan pendapat
• Merespon tindak tutur menyampaikan pendapat
• Menggunakan tindak tutur meminta pendapat
• Merespon tindak tutur meminta pendapat
• Menggunakan tindak tutur menyatakan puas
• Merespon tindak tutur menyatakan puas • Using expressions of making, accepting and declining an invitation
3.2 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menasehati, memperingatkan, meluluskan permintaan, serta menyatakan perasaan relief, pain, dan pleasure • Menggunakan tindak tutur menasehati
• Merespon tindak tutur menasehati
• Menggunakan tindak tutur memperingatkan
• Merespon tindak tutur memperingatkan
• Menggunakan tindak tutur meluluskan permintaan
• Merespon tindak tutur meluluskan permintaan
• Menggunakan tindak tutur menyatakan perasaan.
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan • Using expressions of making and cancelling an appointment
4. Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari 4.1 Mengungkap-kan makna dalam teks lisan fungsional pendek resmi dan tak resmi secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari • Menggunakan bahasa lisan dalam menyampaikan teks fungsional pendek • Performing a monologue of a procedure text
4.2 Mengungkap-kan makna dalam teks monolog dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: report, narrative, dan analytical exposition • Menggunakan kalimat simple present dalam menyampaikan report
• Melakukan monolog berbentuk narrative
• Melakukan monolog berbentuk analytical exposition
• Melakukan debat • Performing a monologue of a procedure text
Membaca
5. Memahami makna teks fungsional pendek dan esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan 5.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek (misalnya banner, poster, pamphlet, dll.) resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Membaca nyaring bermakna wacana ragam tulis yang dibahas dengan ucapan dan intonasi yang benar
• Mengidentifikasi topik dari teks yang dibaca
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek • Identifying the structure of a procedure text
5.2 Merespon makna dan langkah retorika dalam esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk: report, narrative, dan analytical exposition • Mengidentifikasi makna kata dalam teks yang dibaca.
• Mengidentifikasi komplikasi dalam sebuah cerita narasi
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi ciri-ciri dari benda/orang yang dilaporkan
• Mengidentifikasi kasus yang dibahas dalam teks
• Mengidentifikasi argument yang diberikan
• Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dari teks
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks dibaca • Reading procedure texts
Menulis
6. Mengungkapkan makna dalam teks esei berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari 6.1 Mengungkap-kan makna dalam bentuk teks fungsional pendek (misalnya banner, poster, pamphlet, dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Menggunakan tata bahasa, kosa kata, tanda baca, ejaan, dan tata tulis dengan akurat
• Menulis gagasan utama
• Mengelaborasi gagasan utama
• Membuat draft, merevisi, menyunting
• Menghasilkan banner, poster, atau pamphlet • Writing short instructions
6.2 Mengungkap-kan makna dan langkah retorika dalam esei dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: report, narrative, dan analytical exposition • Mengidentifikasi makna kata dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi makna kalimat dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi komplikasi dalam sebuah cerita narasi
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi proses sebuah peristiwa
• Mengidentifikasi argument yang pro dan kontra dalam teks
• Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dari teks
• Writing procedure texts
PEMETAAN SK, KD DAN ASPEK
BAHASA INGGRIS
Satuan Pendidikan : ................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : XI / 2
Tahun Pelajaran : 20 ..... / 20 .....
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Beban Belajar
TM NTM
PT PMTT
Mendengarkan
7. Memahami makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari 7.1 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan sikap terhadap sesuatu, menyatakan perasaan cinta, dan menyatakan perasaan sedih • Mengidentifikasi hubungan antar pembicara
• Mengidentifikasi makna tindak tutur sikap terhadap sesuatu
• Merespon tindak tutur menyatakan sikap terhadap sesuatu
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan perasaan sedih
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan sedih
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan perasaan cinta
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan cinta
• Mengidentifikasi konteks situasi • Responding to expressions of congratu-lating and compli-menting
7.2 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan malu, menyatakan perasaan marah, dan menyatakan perasaan jengkel • Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan perasaan malu
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan malu
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan perasaan marah
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan marah
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan perasaan jengkel
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan jengkel • Responding to narrative texts
8. Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari 8.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi informasi tertentu teks yang didengar
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks fungsional pendek yang didengar. • Responding to expressions of congratu-lating and compli-menting
• Responding to narrative texts
8.2 Merespon makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, spoof, dan hortatory exposition • Mengidentifikasi main idea dari teks hortatory exposition yang didengar
• Mengidentifikasi tokoh dari cerita yang didengar
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang didengar
• Mengientifikasi bagian cerita yang lucu
• Mengientifikasi solusi dalam sebuah cerita yang didengar
• Mengidentifikasi kasus yang didengar
• Mengidentifikasi argumen yang didengar • Responding to expressions of congratu-lating and compli-menting
• Responding to narrative texts
Berbicara
9. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari 9.1 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan sikap terhadap sesuatu, menyatakan perasaan cinta, dan menyatakan perasaan sedih • Menggunakan tindak tutur menyatakan sikap terhadap sesuatu
• Merespon tindak tutur menyatakan sikap terhadap sesuatu
• Menggunakan tindak tutur menyatakan perasaan cinta
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan cinta
• Menggunakan tindak tutur menyatakan perasaan sedih
• Merespon tindak tutur menyatakan sikap terhadap sesuatu, menyatakan perasaan cinta, dan menyatakan perasaan sedih • Congratu-lating and complimen-ting
9.2 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan malu, menyatakan perasaan marah, dan menyatakan perasaan jengkel • Menggunakan tindak tutur menyatakan perasaan malu Merespon tindak tutur menyatakan perasaan malu
• Menggunakan tindak tutur menyatakan perasaan marah
• Merespon tindak tutur menyatakan perasaan malu, menyatakan perasaan marah, dan menyatakan perasaan jengkel • Performing a monologue of a narrative text
10 Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari 10.1 Mengungkap-kan makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Menggunakan bahasa lisan dalam menyampaikan teks fungsional pendek • Congratu-lating and complimen-ting
• Performing a monologue of a narrative text
10.2 Mengungkap-kan makna dalam esei dengan mengguna-kan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, spoof, dan hortatory exposition • Menggunakan kalimat past continuous dalam menyampaikan spoof
• Melakukan monolog berbentuk narrative
• Melakukan monolog berbentuk hortatory exposition
• Menggunakan modal “should” untuk menyampaikan saran
• Melakukan debat • Congratu-lating and complimen-ting
• Performing a monologue of a narrative text
Membaca
11 Memahami makna teks fungsional pendek dan esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan 11.1Merespon makna dalam teks fungsional pendek (misalnya banner, poster, pamphlet, dll.) resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahua • Membaca nyaring bermakna wacana ragam tulis yang dibahas dengan ucapan dan intonasi yang benar
• Mengidentifikasi topic dari teks yang dibaca
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari banner, poster, pamphlet • Identifying meanings and information in a narrative text
11.2 Merespon makna dan langkah retorika dalam esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk narrative, spoof, dan hortatory exposition • Mengidentifikasi makna kata dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi makna kalimat dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi setting dalam sebuah cerita narasi
• Mengidentifikasi komplikasi dalam sebuah cerita narasi
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi kasus yang dibahas dalam teks
• Mengidentifikasi argumen yang diberikan
• Mengidentifikasi saran yang diberikan
• Mengidentifikasi langkahlangkah retorika dari teks
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks dibaca • Reading narrative texts
Menulis
12 Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari 12.1 Mengungkap-kan makna dalam teks fungsional pendek (misalnya banner, poster, pamphlet, dll.) resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Menggunakan tata bahasa, kosa kata, tanda baca, ejaan, dan tata tulis dengan akurat
• Menulis gagasan utama
• Mengelaborasi gagasan utama
• Membuat draft, merevisi, menyunting
• Menghasilkan banner, poster, atau pamphlet • Developing a paragraph of a narrative text based on the pictures
12.2 Mengungkap-kan makna dan langkah retorika dalam esei dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, spoof, dan hortatory exposition • Menggunakan kalimat past continuous dalam menulis spoof
• Menggunakan kalimat kompleks dalam membuat sebuah cerita
• Menggunakan modal “should” untuk menulis saran pada teks hortatory exposition
• Menghasilkan teks berbentuk spoof • Writing narrative texts
PEMETAAN SK, KD DAN ASPEK
BAHASA INGGRIS
Satuan Pendidikan : ................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : XII / 1
Tahun Pelajaran : 20 ..... / 20 .....
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Beban Belajar
TM NTM
PT PMTT
Mendengarkan
1 Memahami makna dalam teks percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut dalam konteks kehidupan sehari-hari 1.1 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: mengusulkan, memohon, mengeluh, membahas kemungkinan atau untuk melakukan sesuatu, dan memerintah • Mengidentifikasi makna kata
• Mengidentifikasi hubungan antar pembicara
• Mengidentifikasi makna tindak tutur mengusulkan
• Merespon tindak tutur mengusulkan
• Mengidentifikasi makna tindak tutur memohon
• Merespon tindak tutur memohon
• Mengidentifikasi makna tindak tutur membahas kemungkinan atau kemampuan untuk melakukan sesuatu
• Merespon tindak tutur membahas kemungkinan atau kemampuan untuk melakukan sesuatu
• Mengidentifikasi makna tindak tutur memerintah
• Merespon tindak tutur memerintah
• Mengidentifikasi kontek situasi • Responding to expressions of gratitude
1.2 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: mengakui kesalahan, berjanji, menyalahkan, menuduh, mengungkapkan keingintahuan dan hasrat, dan menyatakan berbagai sikap • Mengidentifikasi makna tindak tutur mengakui kesalahan
• Merespon tindak tutur mengakui kesalahan
• Mengidentifikasi makna tindak tutur berjanji
• Merespon tindak tutur berjanji
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyalahkan/menuduh
• Merespon tindak tutur menyalahkan/ menuduh
• Mengidentifikasi makna tindak tutur mengungkapkan keingintahuan dan hasrat
• Merespon tindak tutur mengungkapkan keingintahuan dan hasrat
• Mengidentifikasi makna tindak tutur menyatakan berbagai sikap
• Merespon tindak tutur menyatakan berbagai sikap • Responding to invitation
2 Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog berbentuk narrative, explanation dan discussion dalam konteks kehidupan sehari-hari 2.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi tujuan teks fungsional pendek yang didengar. • Responding to a monologue of a descrip-tive text
2.2 Merespon makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, explanation, dan discussion • Mengidentifikasi main idea dari teks explanation yang didengar
• Mengidentifikasi tokoh dari cerita yang didengar
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang didengar
• Mengidentifikasi urutan suatu peristiwa dalam teks narasi
• Mengidentifikasi keuntungan dari suatu kejadian
• Mengidentifikasi proses suatu kejadian yang didengar dari teks explanation • Responding to a monologue of a descrip-tive text
Berbicara
3 Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut dalam konteks kehidupan sehari-hari 3.1 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: mengusulkan, memohon, mengeluh, membahas kemungkinan atau untuk melakukan sesuatu, dan memerintah • Menggunakan tindak tutur mengusulkan
• Menggunakan tindak tutur memohon
• Menggunakan tindak tutur mengeluh
• Menggunakan tindak tutur membahas kemungkinan atau kemampuan untuk melakukan sesuatu
• Menggunakan tindak tutur memerintah • Expressing gratitude
3.2 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: mengakui kesalahan, berjanji, menyalahkan, menuduh, mengungkapkan keingintahuan dan hasrat , dan menyatakan berbagai sikap • Menggunakan tindak tutur mengakui kesalahan
• Menggunakan tindak tutur berjanji
• Menggunakan tindak tutur menyalahkan / menuduh
• Menggunakan tindak tutur mengungkapkan keingintahuan dan hasrat
• Menggunakan tindak tutur menyatakan berbagai sikap • Performing a monologue of descriptive texts
4 Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan monolog berbentuk narrative, explanation dan discussion dalam konteks kehidupan sehari-hari 4.1 Mengungkap-kan makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi tujuan teks fungsional pendek yang didengar. • Performing a monologue of descriptive texts
4.2 Mengungkap-kan makna dalam teks monolog dengan menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative, explanation, dan discussion • Menggunakan kalimat simple present dalam menyampaikan penjelasan tentang proses
• Melakukan monolog berbentuk narrative
• Melakukan monolog berbentuk discussion
• Menggunakan kalimat argumen
• Melakukan debat • Performing a monologue of descriptive texts
Membaca
5 Memahami makna teks fungsional pendek dan teks tulis esei berbentuk narrative, explanation dan discussion dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan 5.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan • Membaca wacana ragam tulis yang dibahas
• Mengidentifikasi topik dari teks yang dibaca
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek • Identifying the structure of a descriptive text
5.2 Merespon makna dan langkah retorika dalam esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk: narrative, explanation, dan discussion
• Mengidentifikasi makna kata dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi makna kalimat dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi komplikasi dalam sebuah cerita narasi
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi proses sebuah peristiwa
• Mengidentifikasi argument yang pro dan kontra dalam teks
• Mengidentifikasi langkahlangkah retorika dari teks
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks dibaca • Reading descriptive texts
Menulis
6 Mengungkapkan makna dalam teks tulis monolog yang berbentuk narrative, explanation dan discussion secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari 6.1 Mengungkap-kan makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Menulis gagasan utama
• Menggunakan tata bahasa, kosa kata, tanda baca, ejaan, dan tata tulis dengan akurat
• Mengelaborasi gagasan utama
• Membuat draft, merevisi, menyunting
• Menghasilkan banner, poster, atau pamphlet • Writing short descriptions and announce-ment
6.2 Mengungkap-kan makna dan langkah retorika da-lam teks mo-nolog dengan mengguna-kan ragam bahasa tulis secara aku-rat, lancar dan berteri-ma dalam konteks kehi-dupan sehari-hari dalam teks berben-tuk: narrative, explanation, dan discus-sion • Menggunakan if clause dalam menyampaikan sebuah berita
• Menggunakan adverbial clause dalam membuat sebuah explanation
• Menghasilkan teks berbentuk explanation
• Menghasilkan teks berbentuk narrative
• Menghasilkan teks berbentuk discussion • Writing descriptive texts
PEMETAAN SK, KD DAN ASPEK
BAHASA INGGRIS
Satuan Pendidikan : ................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : XII / 1
Tahun Pelajaran : 20 ..... / 20 .....
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Beban Belajar
TM NTM
PT PMTT
Mendengarkan
7 Memahami makna dalam teks percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari 7.1 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan dan melibatkan tindak tutur: membujuk, mendorong semangat, mengkritik, mengungkapkan harapan, dan mencegah
• Mengiden-tifikasi makna tindak tutur membujuk
• Merespons tindak tutur membujuk
• Menggunakan tindak tutur membujuk
• Mmerespons dengan benar lerhadap tindak lulur: menanyakan, mengungkapkan, dan menyembunyi-kan rencana.
• Mmelakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menanyakan, mengungkapkan, dan menyembunyi-kan rencana. Preventing/Asking Someone Not to Do Something
Read the following dialog.
Preventing/Asking Someone Not to Do Something
• You mustn't...!
• You can't...!
• You shouldn't (really)....
• You're not (really) supposed to ...
• You'd better not....
• I don't really think you should ....
• (For goodness sake) don't look!
• Stop! Wait! (Or other imperatives
Persuading
7.2 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan dan melibatkan tindak tutur: menyesali, mengungkapkan/menanyakan rencana, tujuan, maksud, memprediksi, berspekulasi, dan memberikan penilaian • Mengidentifikasi makna tindak tutur menyesali
• Merespon tindak tutur menyesali
• Mengidentifikasi makna tindak tutur mengungkapkan/menanyakan rencana, tujuan, maksud
• Merespon tindak tutur mengungkapkan/menanyakan rencana, tujuan, maksud
• Mengidentifikasi makna tindak tutur memprediksi/berspekulasi
• Merespon tindak tutur memprediksi /berspekulasi
• Mengidentifikasi makna tindak tutur memberikan penilaian
• Merespon tindak tutur memberikan penilaian • Responding to news item texts
8 Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog yang berbentuk narrative dan review dalam konteks kehidupan sehari-hari 8.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi tujuan teks fungsional pendek yang didengar • Responding to news item texts
8.2 Memahami dan merespon makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative dan review • Memahami dan merespons wacana monolog berbentuk narrative
• Menentukan pesan dalam cerita Wacana monolog berbentuk narrative, misalnya:
The Goose with the Golden Eggs
One day a countryman was going to the nest and found there was an egg all yellow and glittering. When he took it up, it was as heavy as lead and he was going to throw it away, because he thought a trick had been played upon him. But he took it home on a second thought, and soon found to his delight that it was an egg of pure gold. Every morning the same thing occurred and he soon became rich by selling its eggs. As he grew rich, he grew greedy and thought to get at once all the gold the goose could give. He killed the ggose and opened it: only to find nothing.
Berbicara
9 Mengungkapkan makna dalam teks interaksional, dengan penekanan pada percakapan transaksional resmi dan berlanjut dalam konteks kehidupan sehari-hari 9.1 Mengungkap-kan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima dengan menggunakan ragam bahasa lisan dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur:membujuk, mendorong semangat, mengkritik , mengungkapkan harapan, dan mencegah • Menggunakan tindak tutur membujuk, mendorong semangat
• Menggunakan tindak tutur mengkritik
• Menggunakan tindak tutur mengungkapkan harapan
• Menggunakan tindak tutur mencegah • Expressing surprise and amazement
9.2 Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar dan berterima dengan menggunakan ragam bahasa lisan dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan tindak tutur: menyesali, mengungkapkan/menanyakan rencana, tujuan, maksud, memprediksi, berspekulasi, dan memberikan penilaian • Mengiden-tifikasi makna tindak tutur membujuk
• Merespons tindak tutur membujuk
• Menggunakan tindak tutur membujuk
• Mmerespons dengan benar lerhadap tindak lulur: menanyakan, mengungkapkan, dan menyembunyi-kan rencana.
• Mmelakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menanyakan, mengungkapkan, dan menyembunyi-kan rencana. Persuading Someone
• Why don't you ... ?
• I really think you'd do well to....
• Are you really sure you can't'couldn't... ?
• Oh, come on!\
• Don't be like that!
• Just this once!
• I really think it would be a pity if we didn't
• Can't I persuade you to... ?
• Are you quite sure you won't consider... ?
•
• Ungkapan-ungkapan yang menanyakan, mengungkapkan. dan menyembunyikan rencana, misalnya:
•
• What is your plan?
• I'm going to....
• I've got a particular plan.
10 Mengungkapkan makna dalam teks fungsional pendek dan monolog yang berbentuk narrative dan review secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari 10.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari • Mengidentifikasi topik sebuah teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek yang didengar
• Mengidentifikasi tujuan teks fungsional pendek yang didengar • Expressing surprise and amazement
• Performing a monologue of news item texts
10.2 Mengungkap-kan makna dalam teks monolog dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative dan review • Menggunakan kalimat penilaian dalam menyampaikan sebuah review
• Melakukan monolog berbentuk narrative
• Melakukan monolog berbentuk review • Expressing surprise and amazement
Membaca
11 Memahami makna teks tulis monolog yang berbentuk narrative dan review secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan 11.1 Merespon makna dalam teks fungsional pendek resmi dan tak resmi yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan untuk mengakses ilmu pengetahuan • Merespon wacana yang berkaitan dengan sosiokultural.
• Mengidentifikasi topik dari teks yang dibaca
• Mengidentifikasi informasi tertentu dari teks fungsional pendek wacana mengenai komunikasi interkultural
11.2 Merespon makna dan langkah retorika dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan dan untuk mengakses ilmu pengetahuan dalam teks berbentuk: narrative dan review • Mengidentifikasi isi cerita
• Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca
• Mengidentifikasi penilaian tentang film/song/novel
• Mengidentifikasi saran pada sebuah review yang dibaca
• Mengidentifikasi langkahlangkah retorika dari teks review/narrative
• Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks dibaca.
• Membuat review salah satu bentuk hiburan
• Membacakan review yang telah ditulis Teks lulis berbentuk review
Menulis
12 Mengungkapkan makna dalam teks tulis monolog/esei berbentuk narrative dan review dalam konteks kehidupan sehari-hari 12.1 Mengungkap-kan makna dan langkah retorika dalam esei dengan menggunakan ragam tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative dan review • Menggunakan tata bahasa, kosa kata, tanda baca, ejaan, dan tata tulis dengan akurat
• Menulis gagasan utama
• Mengelaborasi gagasan utama
• Membuat draft, merevisi, menyunting
• Menghasilkan banner, poster, atau pamphlet • Developing paragraph of news item texts
12.2 Mengung-kapkan makna dan langkah retorika dalam esei dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative dan review • Menggunakan kalimat penilaian dalam menulis review
• Menghasilkan teks berbentuk narrative
• Menghasilkan teks berbentuk review
• Membuat review salah satu bentuk hiburan
• Membacakan review yang telah ditulis Teks lulis berbentuk review
Label:
Perangkat SMA
Lokasi:Temanggung, Indonesia
Temanggung Regency, Indonesia
Jumat, 14 Oktober 2011
Rabu, 03 Agustus 2011
Rabu, 27 Juli 2011
Selasa, 26 Juli 2011
pelajar kelas X
Module of English Grade X
Topic:
WHAT DOES IT LOOK LIKE?
By:
ENGLISH TEACHERS’ ASSOCIATION OF CENTRAL JAVA
For internal use
TABLE OF CONTENT
TABLE OF CONTENT
PREFACE
DIRECTION
STANDARD OF COMPETENCY
BASIC COMPTENECY
REQUIRED ABILITY
PRETEST
INDICATORS
Learning Activity: 1 WHAT DOES IT LOOK LIKE?
1. Adjectives
2. Present Tense
3. Descriptive Text
Learning Activity 2 CAN YOU DESCRIBE YOUR MOTHER?
1. Describing People
POST TEST
CLOSING
GLOSSARY
BYBLIOGRAPHY
PREFACE
This Module of English for Grade X discusses the Descriptive in terms of Reading and Writing Skills.
By learning this module, it is highly hoped that you will know more about the generic structure and language feature of Descriptive Text and able to write the description of something.
INSTRUCTION
This module is divided into 2 parts:
Learning Activity 1 : What does It Look Like?
Learning Activity 2 : Can You Describe Your Mother?
Study the following module carefully. Start from learning activity 1 until you come to mastery. To know whether you have mastered the lesson well, do the assignment provided in this module, and then check your answers with the key provided at the end of the chapter.
Review the assignment that you did not do well, then check your answers with the key provided.
You need 4 x 45 minutes to study this module, including the time given to do the Post Test.
STANDARD OF COMPETENCY
6. To understand meanings in short functional texts and simple essay texts of narrative, descriptive and news item, in daily life context and to access science.
BASIC COMPETENCY
6. 2. To respond meanings and rethoric steps in simple essays accurately, fluently and acceptably in daily life context and to access sience in texts of narrative, descriptive, and news items.
PRE REQUISITE ABILITY
None
PRETEST
OUTPUT INDICATORS
After studying this module, you are expected to be able to describe a thing/person using the correct generic structure and linguistic features.
ACTIVITY 1
Do you know some words that are used to describe something, like BIG, SMALL, BLUE, etc? Match the pictures to the words
Gbr gadis gemuk
fat
Gbr pensil tajam
thick
Gbr semut kecil
cold
Gbr buku tebal
beautiful
Gbr anak kedinginan
Wide
Gbr hawa panas
sharp
Gbr pohon tinggi
narrow
Gbr gadis cantik
small
Gbr jalan luas
Hot
Gbr jalan sempit
tall
ACTIVITY 2
To know more about it, read the following explanation
ADJECTIVE
Adjectives are modifying nouns. They describe nouns.
Example:
1. My book is thick.
adj
2. This is a wide room.
adj
Adjectives come in many types. They describe:
1. ordinal number (first, second, last)
2. cardinal number (one, two, three)
3. general judgment (bad, good, nice, beautiful)
4. general mental judgment (intelligent, beautiful)
5. measurement (big, tall)
6. age or temperature (old, young, hot)
7. shape (round, oval)
8. color (red, green)
9. material (wooden, golden)
10. origin, nationality (French, Chinese)
ACTIVITY 3
After you read the explanation about adjectives, find the adjectives in the following sentences. Underline your answer.
1. The first three competitors broke the record.
2. He had a beautiful old chess.
3. There was a round green spot on this Japanese carpet.
4. This is a nice hotel for my big family to stay.
5. Don’t you have any green blouse to come with my black trousers?
Key:
1. first, three
2. beautiful, old
3. round, green, Japanese
4. nice, big
5. green, black
ACTIVITY 4
Now you already learned Adjectives in sentences, supply the appropriate adjectives to the missing words in the sentences.
1. Good! I like your . . . . score. I feel . . . .
2. Mrs. Stevenson is not from Indonesia, she is . . . .
3. What color is your house? Is . . . . or . .. . . ?
4. Look at that . . .. screen? It is much bigger than the TV in my home.
5. The sun seems very . . . . .
ACTIVITY 5
Look at the pictures, then write sentences to describe them.
Example:
It is a luxurious big house
The house is big and luxurious
Gbr rumah mungil dan cantik
Gbr nenek gemuk dan tua Gbr gadis cantik dan kurus Gbr anjing bulu coklat liar Gbr pohon tinggi
……………….. ……………….. ……………….. ……………….. ………………
ACTIVITY 6
Do you know what SIMPLE PRESENT TENSE is? Study the following explanation.
Pattern
Affirmative
Subject V 1 Object/Complement
I
You
We
They go to school everyday.
He
She
It goes to school everyday.
Negative
Subject Aux V Object/Comp.
I
You
We
They don’t go to school everyday
He
She
It doesn’t go to school everyday
Interrogative
Aux S V Object/comp.
Do I
You
We
They go to school everyday?
Does He
She
It go to school everyday?
Function:
1. to express habitual action or routine activities
a. I go running three times a week.
2. to express general truth
a. The sun rises in the east
3. to express future event in terms of schedule, program, agenda or plan.
a. The first flight departs at 06.30 a.m.
Look at the example:
Gbr anak laki2 sedang belajar
Gbr. Pesawat sedang take off Gbr. 3 dokter sedang jalan di depan RS
Sony always studies every evening The last flight to Medan leaves at 05.30. Doctors work at the hospital.
ACTIVITY 8
You have learned the pattern and function and PRESENT TENSE; also some examples of it. Now, try the following exercise.
Example:
Nining . . . . the piano everyday. (practices)
1. We .usually . . dinner at seven o’clock everyday.
2. Teachers . . . . lesson and . . . . homework.
3. gdf
4. fgfd
5. fgf
6. fgdg
7. dgdf
8. fg
9. dg
10. gfg
ACTIVITY 9
After you learn Adjectives and Present Tense, now study the following explanation about Descriptive Text.
1. The Social function of Descriptive Text to tell specific characteristics about a particular thing, place or person.
2. It consists of
a. Identification
Identifies phenomenon to be described
b. Description
Describes parts, qualities, characters
3. It mostly uses Present Tense and adjectives in describing something.
Look at the example of the text:
Study the schematic structure and linguistic features of the descriptive text.
Borobudur is a great Buddhist temple.
The temple is located in Magelang on the island of Java in Indonesia. Built in the 9th century under the Sailendra dynasty of Java, it was abandoned in the 11th century and partially excavated by archaeologists in the early 20th century.
Influenced by the Gupta architecture of India, the temple is constructed on a hill 46 m (150 ft) high and consists of eight steps like stone terraces, one on top of the other. The first five terraces are square and surrounded by walls adorned with Buddhist sculpture in bas-relief; the upper three are circular, each with a circle of bell-shaped stupas (Buddhist shrines). The entire edifice is crowned by a large stupa at the center of the top circle. The way to the summit extends through some 4.8 km (some 3 mi) of passages and stairways. The design of Borobudur, a temple-mountain symbolizing the structure of the universe, influenced temples built at Angkor, Cambodia. Borobudur was rededicated as an Indonesian national monument in 1983 following extensive reclamation, aided by the United Nations.
(Microsoft ® Encarta ® Reference Library 2005)
ACTIVITY 10
How far can you understand the text? Answer the questions below to check your comprehension. Check your answers with they key provided.
1. What is being described?
2. Where is it located?
3. Can you describe it?
4. What are the first five terraces like?
5. Where is the large stupa crowned?
6. What tenses are mostly used in the text?
7. Can you find adjectives in the text? Mention them.
8.
KEY:
1. Borobudur
2. In Magelang, Central Java
3.
4. They are are square and surrounded by walls adorned with Buddhist sculpture in bas-relief …..
5. At the center of the top circle.
6. Present Tense
7. Yes, I can. Eight, five, square, circular, entire, top, Indonesian.
ACTIVITY 11
Analyze the schematic structure and of descriptive text. Then answer the questions below.
Spring Garden Apartment
The Spring Garden Apartment Complex offers you and your family country living at its best.
Surrounded by beautiful woods and hills, Spring Garden is located ten miles outside the city but is only minutes from downtown on the freeway.
Unfurnished two-bedroom apartments are available. Each apartment has a dishwasher, central heating, air conditioning, and a laundry room. Children and pets are welcome.
In addition, there are tennis and basketball courts, two swimming pools, and a playground. There are two parking spaces for each apartment.
(Source: Interchange 3: English for International Communication, 1995)
1. What does the writer want with this text?
2. What does the text describe?
3. Where can you possibly find this kind of text?
4. Mention some adjectives in the text.
5. What tenses are mostly used? Give examples.
KEY:
1. He wants to advertise something.
2. It describes the Spring Garden Apartment.
3. In the newspaper, magazines and brochures.
4. unfurnished, two-bedroom, available, two
5. Present Tense.
6. example: The Spring Garden Apartment Complex offers you and your family country living at its best
ACTIVITY 12
Try to make a descriptive text of one particular place in pairs. First, find some detailed information about it. Complete the table below:
Location Weather Distance from the closest big city population Interesting places Other features
After you complete the table, try to make it into paragraph. Don’t forget to use the generic structure and language features that you have learned.
Generic structure:
1. identification
2. description
Language feature:
1. Adjectives
2. Present Tense.
When you have finished, ask other pairs to read your writing and ask the to give some comments. Finally, rewrite your text.
ACTIVITY 13
Assignment
Do the following activity individually.
Try again the activity 12 but this time, please work invidually. When you feel ready, exchange your text with your friend.
POST TEST
READ THE TEXT AND ANSWER THE QUESTIONS THAT FOLLOW
TEXT 1
London, the capital city of England, has been one of the major cities in Europe for centuries. Because of its long history, it has many old buildings.
The historical centre of London is now relatively small area still known as the City, which covers only about 2.6 sq km (about 1 sq mi). The City is capitalized, to distinguish it from the larger metropolis. This is where London began as a Roman colonial town around AD 50, at the point where the Romans built the first bridge in London. Today this area is one of the world’s leading financial centres. Most of the financial activities are crowded along Threadneedle Street, near the intersection known as the Bank, which includes the huge Bank of England complex, the Royal Exchange, and the Stock Exchange. The permanent residential population of the city is now less than 6000, but about 350,000 commute here daily to work. The only large residential portion of the City is the Barbican Centre, a concrete complex of towers, parking garages, and pedestrian walkways located on the northern edge of the City. The Barbican was built to replace older buildings destroyed in World War II (1939-1945), when Germans heavily bombed London.
1. The first paragraph of the text as …
a. description
b. orientation
c. reorientation
d. identification
e. complication
2. Threadneedle Street is very famous because …
a. it is near the intersection as the Bank
b. the Romans built the first bridge in London
c. the only large residential portion of the City is the Barbican Centre
d. most of the financial activities are crowded
e. buildings were destroyed in World War II (1939-1945)
3. The only large residential portion of the City is the Barbican Centre, a concrete complex of towers, parking garages, and pedestrian walkways … .
The underlined word has the similar meaning with ….
a. walker
b. tourist
c. banker
d. citizen
e. stalker
TEXT 2
Lake Toba, which is situated in the centre of Bukit Barisan mountain range, is an interesting mountain ____8____ with Samosir island in centre of the lake. It boasts many modern hotels and has facilities for water sports such as boating, water skiing and swimming.
In West Sumatra, the centre of culture and tourism in Bukit Tinggi, situated in the highlands north of the provincial ____9____ of Padang. West Sumatra is a land of scenic beauty with green lakes and blue mountains.
Java has a great number of attractions, including the world renowned Botanical Gardens in Bogor, and the wildlife reserve of Ujung Kulon in the south-west of the island. There is also Borobudur, a gigantic Buddhist shrine, is situated 42 kilometers north -west of Yogyakarta.
The Ijen crater lies in East Java and provides hot springs, waterfalls and free roaming deers as well as a sulphur crater. A three hour drive from Surabaya and a pony ride from the village of Ngadisari will take you to mount Bromo, which is an active volcano with sulphur fumes and smoke emited from its depths. The inhabitants of the ____10____ area believe in the Got of Bromo and bring offerings to his deity.
Bali is different from the rest of Indonesia because of its ____11____ form of Hinduism called “Hindu Dharma.” Religion is the main source of traditional customs in family and community life. Religion is the soul of a Balinese and it finds its expression in art. Many articles and books have been written on Bali.
4. a. crater d. volcano
b. rim e. resort
c. flowers
5. a. capital d. area
b. city e. location
c. town
6. a. farthest d. poor
b. suburb e. crowded
c. surrounding
7. a. famous d. various
b. similar e. good
c. unique
THE FOLLOWING ITEMS ARE NOT RELATED TO THE TEXT
8 Every night the watchman turns on the light and . . . around the building every half hour.
a Walks
b Is walking
c To be walking
d Walking
e To walk
9 Arif : Do you have to work late today?
Jihan : . . . .
a Yes, I have.
b No, I haven’t.
c Yes, I do.
d No, I don’t have.
e Yes, I do have.
10 The city is more . . . . after the authority put some more Said trees and water spring in front of the city hall.
a attract
b attracts
c attraction
d attractive
e attracted
ESSAY
Write a text of description on the following information. Use the correct generis structure and language feature that you have learned.
Official Name : Indonesia
Area : 1,904,443 sq km
Population : 238,452,950
Languages : Bahasa Indonesia (modified form of Malay; official), English, Dutch, Sundanese, Arabic, Chinese, and local dialects, especially Javanese (about 300 languages and dialects are spoken).
Main cities : Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Medan, Palembang
Religion : Muslim: 87 percent, Protestant: 6 percent, Roman Catholic: 3 percent, Hindu: 2 percent, Buddhist: 1 percent, Other 1: percent
Major export : Petroleum and petroleum products, natural and manufactured gas, wood and wood products, food products, textiles, metal ores, footwear, electrical and electronic products
My motherland, Indonesia
Indonesia is a great country.
This country is archipelagic. It has lots of islands. The country’s territory is very wide. It covers 1,904,443 sq km. …………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
KEY:
1.
2.
GLOSSARY
Adjectives : words that modify nouns
Present Tense : the sentence structure that is used in expressing general truth and habitual action
Descriptive text : a type of text that is used to describe one prticular thing, person or place.
Generis structure: a common structure that is usually used by most descriptive text.
Language feature : some featurs in the text which délas with linguistic terms.
Identification : general description on something
Description : detailed description of something which may incluye physical feature, habit etc.
BIBLIOGRAPHY
Microsoft® Encarta® Reference Library 2003. © 1993-2002 Microsoft Corporation. All rights reserved.
Hartono, Rudy, English for the Tenth Grade of SMA/KTSP-2007
Setiawan Djauhari, Otong, Bimbingan Pemantapan Bahasa Inggris, Yrama Yudha 2002
Topic:
WHAT DOES IT LOOK LIKE?
By:
ENGLISH TEACHERS’ ASSOCIATION OF CENTRAL JAVA
For internal use
TABLE OF CONTENT
TABLE OF CONTENT
PREFACE
DIRECTION
STANDARD OF COMPETENCY
BASIC COMPTENECY
REQUIRED ABILITY
PRETEST
INDICATORS
Learning Activity: 1 WHAT DOES IT LOOK LIKE?
1. Adjectives
2. Present Tense
3. Descriptive Text
Learning Activity 2 CAN YOU DESCRIBE YOUR MOTHER?
1. Describing People
POST TEST
CLOSING
GLOSSARY
BYBLIOGRAPHY
PREFACE
This Module of English for Grade X discusses the Descriptive in terms of Reading and Writing Skills.
By learning this module, it is highly hoped that you will know more about the generic structure and language feature of Descriptive Text and able to write the description of something.
INSTRUCTION
This module is divided into 2 parts:
Learning Activity 1 : What does It Look Like?
Learning Activity 2 : Can You Describe Your Mother?
Study the following module carefully. Start from learning activity 1 until you come to mastery. To know whether you have mastered the lesson well, do the assignment provided in this module, and then check your answers with the key provided at the end of the chapter.
Review the assignment that you did not do well, then check your answers with the key provided.
You need 4 x 45 minutes to study this module, including the time given to do the Post Test.
STANDARD OF COMPETENCY
6. To understand meanings in short functional texts and simple essay texts of narrative, descriptive and news item, in daily life context and to access science.
BASIC COMPETENCY
6. 2. To respond meanings and rethoric steps in simple essays accurately, fluently and acceptably in daily life context and to access sience in texts of narrative, descriptive, and news items.
PRE REQUISITE ABILITY
None
PRETEST
OUTPUT INDICATORS
After studying this module, you are expected to be able to describe a thing/person using the correct generic structure and linguistic features.
ACTIVITY 1
Do you know some words that are used to describe something, like BIG, SMALL, BLUE, etc? Match the pictures to the words
Gbr gadis gemuk
fat
Gbr pensil tajam
thick
Gbr semut kecil
cold
Gbr buku tebal
beautiful
Gbr anak kedinginan
Wide
Gbr hawa panas
sharp
Gbr pohon tinggi
narrow
Gbr gadis cantik
small
Gbr jalan luas
Hot
Gbr jalan sempit
tall
ACTIVITY 2
To know more about it, read the following explanation
ADJECTIVE
Adjectives are modifying nouns. They describe nouns.
Example:
1. My book is thick.
adj
2. This is a wide room.
adj
Adjectives come in many types. They describe:
1. ordinal number (first, second, last)
2. cardinal number (one, two, three)
3. general judgment (bad, good, nice, beautiful)
4. general mental judgment (intelligent, beautiful)
5. measurement (big, tall)
6. age or temperature (old, young, hot)
7. shape (round, oval)
8. color (red, green)
9. material (wooden, golden)
10. origin, nationality (French, Chinese)
ACTIVITY 3
After you read the explanation about adjectives, find the adjectives in the following sentences. Underline your answer.
1. The first three competitors broke the record.
2. He had a beautiful old chess.
3. There was a round green spot on this Japanese carpet.
4. This is a nice hotel for my big family to stay.
5. Don’t you have any green blouse to come with my black trousers?
Key:
1. first, three
2. beautiful, old
3. round, green, Japanese
4. nice, big
5. green, black
ACTIVITY 4
Now you already learned Adjectives in sentences, supply the appropriate adjectives to the missing words in the sentences.
1. Good! I like your . . . . score. I feel . . . .
2. Mrs. Stevenson is not from Indonesia, she is . . . .
3. What color is your house? Is . . . . or . .. . . ?
4. Look at that . . .. screen? It is much bigger than the TV in my home.
5. The sun seems very . . . . .
ACTIVITY 5
Look at the pictures, then write sentences to describe them.
Example:
It is a luxurious big house
The house is big and luxurious
Gbr rumah mungil dan cantik
Gbr nenek gemuk dan tua Gbr gadis cantik dan kurus Gbr anjing bulu coklat liar Gbr pohon tinggi
……………….. ……………….. ……………….. ……………….. ………………
ACTIVITY 6
Do you know what SIMPLE PRESENT TENSE is? Study the following explanation.
Pattern
Affirmative
Subject V 1 Object/Complement
I
You
We
They go to school everyday.
He
She
It goes to school everyday.
Negative
Subject Aux V Object/Comp.
I
You
We
They don’t go to school everyday
He
She
It doesn’t go to school everyday
Interrogative
Aux S V Object/comp.
Do I
You
We
They go to school everyday?
Does He
She
It go to school everyday?
Function:
1. to express habitual action or routine activities
a. I go running three times a week.
2. to express general truth
a. The sun rises in the east
3. to express future event in terms of schedule, program, agenda or plan.
a. The first flight departs at 06.30 a.m.
Look at the example:
Gbr anak laki2 sedang belajar
Gbr. Pesawat sedang take off Gbr. 3 dokter sedang jalan di depan RS
Sony always studies every evening The last flight to Medan leaves at 05.30. Doctors work at the hospital.
ACTIVITY 8
You have learned the pattern and function and PRESENT TENSE; also some examples of it. Now, try the following exercise.
Example:
Nining . . . . the piano everyday. (practices)
1. We .usually . . dinner at seven o’clock everyday.
2. Teachers . . . . lesson and . . . . homework.
3. gdf
4. fgfd
5. fgf
6. fgdg
7. dgdf
8. fg
9. dg
10. gfg
ACTIVITY 9
After you learn Adjectives and Present Tense, now study the following explanation about Descriptive Text.
1. The Social function of Descriptive Text to tell specific characteristics about a particular thing, place or person.
2. It consists of
a. Identification
Identifies phenomenon to be described
b. Description
Describes parts, qualities, characters
3. It mostly uses Present Tense and adjectives in describing something.
Look at the example of the text:
Study the schematic structure and linguistic features of the descriptive text.
Borobudur is a great Buddhist temple.
The temple is located in Magelang on the island of Java in Indonesia. Built in the 9th century under the Sailendra dynasty of Java, it was abandoned in the 11th century and partially excavated by archaeologists in the early 20th century.
Influenced by the Gupta architecture of India, the temple is constructed on a hill 46 m (150 ft) high and consists of eight steps like stone terraces, one on top of the other. The first five terraces are square and surrounded by walls adorned with Buddhist sculpture in bas-relief; the upper three are circular, each with a circle of bell-shaped stupas (Buddhist shrines). The entire edifice is crowned by a large stupa at the center of the top circle. The way to the summit extends through some 4.8 km (some 3 mi) of passages and stairways. The design of Borobudur, a temple-mountain symbolizing the structure of the universe, influenced temples built at Angkor, Cambodia. Borobudur was rededicated as an Indonesian national monument in 1983 following extensive reclamation, aided by the United Nations.
(Microsoft ® Encarta ® Reference Library 2005)
ACTIVITY 10
How far can you understand the text? Answer the questions below to check your comprehension. Check your answers with they key provided.
1. What is being described?
2. Where is it located?
3. Can you describe it?
4. What are the first five terraces like?
5. Where is the large stupa crowned?
6. What tenses are mostly used in the text?
7. Can you find adjectives in the text? Mention them.
8.
KEY:
1. Borobudur
2. In Magelang, Central Java
3.
4. They are are square and surrounded by walls adorned with Buddhist sculpture in bas-relief …..
5. At the center of the top circle.
6. Present Tense
7. Yes, I can. Eight, five, square, circular, entire, top, Indonesian.
ACTIVITY 11
Analyze the schematic structure and of descriptive text. Then answer the questions below.
Spring Garden Apartment
The Spring Garden Apartment Complex offers you and your family country living at its best.
Surrounded by beautiful woods and hills, Spring Garden is located ten miles outside the city but is only minutes from downtown on the freeway.
Unfurnished two-bedroom apartments are available. Each apartment has a dishwasher, central heating, air conditioning, and a laundry room. Children and pets are welcome.
In addition, there are tennis and basketball courts, two swimming pools, and a playground. There are two parking spaces for each apartment.
(Source: Interchange 3: English for International Communication, 1995)
1. What does the writer want with this text?
2. What does the text describe?
3. Where can you possibly find this kind of text?
4. Mention some adjectives in the text.
5. What tenses are mostly used? Give examples.
KEY:
1. He wants to advertise something.
2. It describes the Spring Garden Apartment.
3. In the newspaper, magazines and brochures.
4. unfurnished, two-bedroom, available, two
5. Present Tense.
6. example: The Spring Garden Apartment Complex offers you and your family country living at its best
ACTIVITY 12
Try to make a descriptive text of one particular place in pairs. First, find some detailed information about it. Complete the table below:
Location Weather Distance from the closest big city population Interesting places Other features
After you complete the table, try to make it into paragraph. Don’t forget to use the generic structure and language features that you have learned.
Generic structure:
1. identification
2. description
Language feature:
1. Adjectives
2. Present Tense.
When you have finished, ask other pairs to read your writing and ask the to give some comments. Finally, rewrite your text.
ACTIVITY 13
Assignment
Do the following activity individually.
Try again the activity 12 but this time, please work invidually. When you feel ready, exchange your text with your friend.
POST TEST
READ THE TEXT AND ANSWER THE QUESTIONS THAT FOLLOW
TEXT 1
London, the capital city of England, has been one of the major cities in Europe for centuries. Because of its long history, it has many old buildings.
The historical centre of London is now relatively small area still known as the City, which covers only about 2.6 sq km (about 1 sq mi). The City is capitalized, to distinguish it from the larger metropolis. This is where London began as a Roman colonial town around AD 50, at the point where the Romans built the first bridge in London. Today this area is one of the world’s leading financial centres. Most of the financial activities are crowded along Threadneedle Street, near the intersection known as the Bank, which includes the huge Bank of England complex, the Royal Exchange, and the Stock Exchange. The permanent residential population of the city is now less than 6000, but about 350,000 commute here daily to work. The only large residential portion of the City is the Barbican Centre, a concrete complex of towers, parking garages, and pedestrian walkways located on the northern edge of the City. The Barbican was built to replace older buildings destroyed in World War II (1939-1945), when Germans heavily bombed London.
1. The first paragraph of the text as …
a. description
b. orientation
c. reorientation
d. identification
e. complication
2. Threadneedle Street is very famous because …
a. it is near the intersection as the Bank
b. the Romans built the first bridge in London
c. the only large residential portion of the City is the Barbican Centre
d. most of the financial activities are crowded
e. buildings were destroyed in World War II (1939-1945)
3. The only large residential portion of the City is the Barbican Centre, a concrete complex of towers, parking garages, and pedestrian walkways … .
The underlined word has the similar meaning with ….
a. walker
b. tourist
c. banker
d. citizen
e. stalker
TEXT 2
Lake Toba, which is situated in the centre of Bukit Barisan mountain range, is an interesting mountain ____8____ with Samosir island in centre of the lake. It boasts many modern hotels and has facilities for water sports such as boating, water skiing and swimming.
In West Sumatra, the centre of culture and tourism in Bukit Tinggi, situated in the highlands north of the provincial ____9____ of Padang. West Sumatra is a land of scenic beauty with green lakes and blue mountains.
Java has a great number of attractions, including the world renowned Botanical Gardens in Bogor, and the wildlife reserve of Ujung Kulon in the south-west of the island. There is also Borobudur, a gigantic Buddhist shrine, is situated 42 kilometers north -west of Yogyakarta.
The Ijen crater lies in East Java and provides hot springs, waterfalls and free roaming deers as well as a sulphur crater. A three hour drive from Surabaya and a pony ride from the village of Ngadisari will take you to mount Bromo, which is an active volcano with sulphur fumes and smoke emited from its depths. The inhabitants of the ____10____ area believe in the Got of Bromo and bring offerings to his deity.
Bali is different from the rest of Indonesia because of its ____11____ form of Hinduism called “Hindu Dharma.” Religion is the main source of traditional customs in family and community life. Religion is the soul of a Balinese and it finds its expression in art. Many articles and books have been written on Bali.
4. a. crater d. volcano
b. rim e. resort
c. flowers
5. a. capital d. area
b. city e. location
c. town
6. a. farthest d. poor
b. suburb e. crowded
c. surrounding
7. a. famous d. various
b. similar e. good
c. unique
THE FOLLOWING ITEMS ARE NOT RELATED TO THE TEXT
8 Every night the watchman turns on the light and . . . around the building every half hour.
a Walks
b Is walking
c To be walking
d Walking
e To walk
9 Arif : Do you have to work late today?
Jihan : . . . .
a Yes, I have.
b No, I haven’t.
c Yes, I do.
d No, I don’t have.
e Yes, I do have.
10 The city is more . . . . after the authority put some more Said trees and water spring in front of the city hall.
a attract
b attracts
c attraction
d attractive
e attracted
ESSAY
Write a text of description on the following information. Use the correct generis structure and language feature that you have learned.
Official Name : Indonesia
Area : 1,904,443 sq km
Population : 238,452,950
Languages : Bahasa Indonesia (modified form of Malay; official), English, Dutch, Sundanese, Arabic, Chinese, and local dialects, especially Javanese (about 300 languages and dialects are spoken).
Main cities : Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Medan, Palembang
Religion : Muslim: 87 percent, Protestant: 6 percent, Roman Catholic: 3 percent, Hindu: 2 percent, Buddhist: 1 percent, Other 1: percent
Major export : Petroleum and petroleum products, natural and manufactured gas, wood and wood products, food products, textiles, metal ores, footwear, electrical and electronic products
My motherland, Indonesia
Indonesia is a great country.
This country is archipelagic. It has lots of islands. The country’s territory is very wide. It covers 1,904,443 sq km. …………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
KEY:
1.
2.
GLOSSARY
Adjectives : words that modify nouns
Present Tense : the sentence structure that is used in expressing general truth and habitual action
Descriptive text : a type of text that is used to describe one prticular thing, person or place.
Generis structure: a common structure that is usually used by most descriptive text.
Language feature : some featurs in the text which délas with linguistic terms.
Identification : general description on something
Description : detailed description of something which may incluye physical feature, habit etc.
BIBLIOGRAPHY
Microsoft® Encarta® Reference Library 2003. © 1993-2002 Microsoft Corporation. All rights reserved.
Hartono, Rudy, English for the Tenth Grade of SMA/KTSP-2007
Setiawan Djauhari, Otong, Bimbingan Pemantapan Bahasa Inggris, Yrama Yudha 2002
ARTIKEL ILMIAH
PTK
(PENELITIAN TINDAKAN KELAS)
Judul : Tujuan Dan Manfaat Dan Persyaratan Penelitian Tindakan Kelas

Tujuan Dan Manfaat Dan Persyaratan Penelitian Tindakan Kelas
A. Prolog
Guru merupakan komponen penting dalam sistem pendidikan. Keberhasilan suatu pendidikan tidak dapat dilepaskan dari peran guru. Guru harus senantiasa didorong untuk mampu mengembangkan dirinya sendiri untuk mencapai tingkat kualitas tertentu, mempertahankan dan memelihara kualitas itu dalam bentuk penjaminan kualitas, untuk senantiasa melakukan upaya peningkatan kualitas kerjanya secara berkelanjutan. Kualitas kinerja professional seorang guru tidak hanya sebatas menguasai bahan ajar dan menerapkan metode pembelajaran yang baik.
Lebih dari itu, guru harus memahami keadaan dan kebutuhan peserta didik yang unik dan bervariasi antara siswa yang satu dengan yang lainnya dan selalu berkembang dengan cepat dan sulit untuk diperkirakan sebelumnya. Pendekatan kearah pencapaian kualitas guru seperti itu akan berhasil melalui metode penelitian tindakan kelas (PTK) atau classroom action research (CAR). Dalam pendekatan ini, guru senantiasa berusaha untuk mengintegrasikan ilmu ke dalam praktek, baik ilmu tentang bahan yang diajarkan, maupun ilmu tentang bagaimana mengajar, dan bagaimana bergaul dengan peserta didik. Dengan demikian, dia akan menjadi guru peneliti yang reflektif (reflective teacher - researcher).
B. Content
1. Pengertian Penelitian Tindakan Kelas
Dalam bidang pendidikan, khususnya dalam praktik pembelajaran, penelitian tindakan berkembang menjadi Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau Classroom Action Reserach (CAR). PTK adalah penelitian tindakan yang dilaksanakan di dalam kelas ketika pembelajaran berlangsung. PTK dilakukan dengan tujuan untuk memperbaiki atau meningkatkan kualitas pembelajaran. PTK berfokus pada kelas atau pada proses pembelajaran yang terjadi adi di dalam kelas.
Suharsimi (2002) menjelaskan PTK melalui gabungan definisi dari tiga kata yaitu "Penelitian" + "Tindakan" + "Kelas". Makna setiap kata tersebut adalah sebagai berikut.
Penelitian; kegiatan mencermati suatu obyek dengan menggunakan cara clan metodologi tertentu untuk memperoleh data atau informasi yang bermanfaat dalam memecahkan suatu masalah.
Tindakan; sesuatu gerak kegiatan yang sengaja dilakukan dengan tujuan tertentu. Tindakan yang dilaksanakan dalam PTK berbentuk suatu rangkaian siklus kegiatan.
Kelas; sekelompok siswa yang dalam waktu yang sama, menerima pelajaran yang sama dari guru yang sama pula. Siswa yang belajar tidak hanya terbatas dalam sebuah ruangan kelas saja, melainkan dapat juga ketika siswa seclang, melakukan karyawisata, praktikum di laboratorium, atau belajar tempat lain di bawah arahan guru.
Berdasarkan pengertian di atas, komponen yang terdapat dalam sebuah kelas yang dapat clijadikan sasasaran PTK adalah sebagai berikut.
1. Siswa, dapat dicermati obyeknya ketika siswa sedang mengikuti proses pembelajaran. Contoh permasalahan tentang siswa yang dapat menjadi sasaran PTK antara lain perilaku disiplin siswa, motivasi atau semangat belajar siswa, keterampilan berpikir kritis, kemampuan memecahkan masalah clan lain-lain.
2. Guru, dapat dicermati ketika yang bersangkutan sedang mengajar atau membimbing siswa. Contoh permasalahan tentang guru yang dapat menjadi sasaran PTK antara lain penggunaan metode atau strategi pembelajaran, penggunaan pendekatan pembelajaran, clan sebagainya.
3. Materi pelajaran, dapat dicermati ketika guru sedang mengajar atau menyajikan materi pelajaran yang ditugaskan pada siswa. Contoh permasalahan tentang materi yang dapat menjadi sasaran PTK misalnya urutan dalam penyajian materi, pengorganisasian materi, integrasi materi, clan lain sebagainya.
4. Peralatan atau sarana pendidikan, dapat dicermati ketika guru sedang mengajar dangan menggunakan peralatan atau sarana pendidikan tertentu. Contoh permasalahan tentang peralatan atau sarana pendidikan yang dapat menjadi sasaran PTK antara lain pemanfaatan laboratorium, penggunaan media pembelajaran, clan penggunaan sumber belajar.
5. Hasil pembelajaran yang ditinjau dari tiga ranch (kognitif, afektif, psikomotorik), merupakan produk yang harus ditingkatkan melalui PTK. Hasil pembelajaran akan terkait dengan tindakan yang dilakukan serta unsur lain dalam proses pembelajaran seperti metode, media, guru, atau perilaku belajar siswa itu sendiri.
6. Lingkungan, baik lingkungan siswa di kelas, sekolah, maupun yang lingkungan siswa di rumah. Dalam PTK, bentuk perlakuan atau tindakan yang dilakukan adalah mengubah kondisi lingkungan menjadi lebih kondusif misalnya melalui penataan ruang kelas, penataan lingkungan sekolah, dan tindakan lainnya.
7. Pengelolaan, merupakan kegiatan dapat diatur/direkayasa dengan bentuk tindakan. Contoh permasalahan tentang pengelolaan yang dapat menjadi sasaran PTK antara lain pengelompokan siswa, pengaturan jadwal pelajaran, pengaturan tempat duduk siswa, penataan ruang kelas, dan lain sebagainya.
Karena makna "kelas" dalam PTK adalah sekelompok peserta didik yang sedang belajar serta guru yang sedang memfasilitasi kegiatan belajar, maka permasalahan PTK cukup lugs. Permasalahan tersebut di antaranya adalah sebagai berikut.
1. Masalah belajar siswa di sekolah, seperti misalnya permasalahan pem¬belajaran di kelas, kesalahan-kesalahan dalam pembelajaran, miskonsepsi, misstrategi, dan lain sebagainya.
2. Pengembangan profesionalisme guru dalam rangka peningkatan mutu perencanaan, pelaksanaan serta evaluasi program clan hasil pembela¬jaran.
3. Pengelolaan dan pengendalian, misalnya pengenalan teknik modifi¬kasi perilaku, teknik memotivasi, clan teknik pengembangan potensi diri.
4. Desain dan strategi pembelajaran di kelas, misalnya masalah pengelo¬laan dan prosedur pembelajaran, implementasi clan inovasi penggunaan metode pembelajaran (misalnya penggantian metode mengajar tradisional dengan metode mengajar barn), interaksi di dalam kelas (misalnya penggunaan stretegi pengajaran yang didasarkan pada pendekatan tertentu).
5. Penanaman dan pengembangan sikap Berta nilai-nilai, misalnya pengembangan pola berpikir ilmiah dalam diri siswa.
6. Alat bantu, media clan sumber belajar, misalnya penggunaan media perpustakaan, dan sumber belajar di dalam/luar kelas.
7. Sistem assesment atau evaluasi proses dan hasil pembelajaran, seperti misalnya masalah evaluasi awal dan hasil pembelajaran, pengembangan instrumen penilaian berbasis kompetensi, atau penggunaan alai, metode evaluasi tertentu
8. Masalah kurikulum, misalnya implementasi KBK, urutan penyajian meteri pokok, interaksi antara guru dengan siswa, interaksi antara siswa dengan materi pelajaran, atau interaksi antara siswa dengan lingkungan belajar.
Berdasarkan cakupan permasalannya, seorang guru akan dapat menemukan penyelesaian masalah yang terjadi di kelasnya melalui PTK. Hal ini dapat dilakukan dengan menerapkan berbagai ragam teori dan teknik pembelajaran yang relevan. Selain itu, PTK dilaksanakan secara bersamaan dangan pelaksanaan tugas utama guru yaitu mengajar di dalam kelas, ticlak perlu hares meninggalkan siswa. Dengan demikian, PTK merupakan suatu bentuk penelitian yang melekat pada guru, yaitu mengangkat masalah¬masalah aktual yang dialami oleh guru di lapangan. Dengan melaksanakan PTK, diharapkan guru memiliki peran ganda yaitu sebagai praktisi clan sekaligus peneliti.
C. Tujuan dan Manfaat Penelitian Tindakan Kalas
Tujuan utama PTK adalah untuk memecahkan permasalahan nyata yang terjadi di dalam kelas sekaligus mencari jawaban ilmiah mengapa hal tersebut dapat dipecahkan melalui tindakan yang akan dilakukan. PTK juga bertujuan untuk meningkatkan kegiatan nyata guru dalam pengembangan profesinya. Tujuan khusus PTK adalah untuk mengatasi berbagai persoalan nyata guna memperbaiki atau meningkatkan kualitas proses pembelajaran di kelas. Secara lebih rinci tujuan PTK antara lain:
(1) Meningkatkan mutu isi, masukan, proses, dan hasil pendidikan dan pembelajaran di sekolah.
(2) Membantu guru dan tenaga kependidikan lainnya dalam mengatasi masalah pembelajaran dan pendidikan di dalam dan luar kelas.
(3) Meningkatkan sikap profesional pendidik dan tenaga kependidikan.
Dengan memperhatikan tujuan dan hasil yang dapai dapat dicapai melalui PTK, terdapat sejumlah manfaat PTK antara lain sebagai berikut:
(1) Menghasilkan laporan-laporan PTK yang dapat dijadikan bahan panduan bagi para pendidik (guru) untuk meningkatkan kulitas pembelajaran. Selain itu hasil-hasil PTK yang dilaporkan dapat dijadikan sebagai bahan artikel ilmiah atau makalah untuk berbagai kepentingan antara lain disajikan dalam forum ilmiah dan dimuat di jurnal ilmiah
(2) Menumbuhkembangkan kebiasaan, budaya, dan atau tradisi meneliti dan menulis artikel ilmiah di kalangan pendidik. Hal ini ikut menclukung professionalisme dan karir pendidik.
(3) Memupuk dan meningkatkan kerterlibatan, kegairahan, ketertarikan, kenyamanan dan kesenganan siswa dalam mengikuti pembelajaran di kelas. Disamping itu hasil belajar siswapun dapat meningkat.
D. Persyaratan PTK
1. Harus tertuju atau mengenai hal-hal yang terjadi di dalam pembelajaran dan diharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran.
2. Menuntut dilakukannya pencermatan secara terus menerus, ohjektif, dan sistematis. Hasil pencermatan ini digunakan sebagai bahan untuk menentukan tindak lanjut yang harus diambil segera oleh peneliti
3. Dilakukan sekurang-kurangnya dalam dua siklus tindakan yang berurutan.
4. Terjadi secara wajar, tidak mengubah aturan yang sudah ditentukan, dalam arti tidak mengubah jadwal yang berlaku.
5. Harus betul-betul disadari oleh pemberi maupun pelakunya, sehingga pihak-pihak yang bersangkutan dapat mengemukakan kembali apa yang dilakukan dibandingkan dengan rencana yang sudah dibuat sebelumnya.
6. Harus benar-benar menunjukkan adanya tindakan yang dilakukan oleh sasaran tindakan, yaitu siswa yang sedang belajar.
E. Penutup
Bagaikan mata uang yang memiliki dua sisi, begitu juga dengan penelitian tindakan kelas. Ada dua keuntungan nyata yang menjadi efek apabila seorang guru melaksanakan penelitian tindakan kelas. Pertama adalah dapat meningkatkan kualitas hasil belajar siswa dan yang kedua, adalah merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan profesionalitas guru. Dengan catatan, bila penelitian tindakan kelas dilakukan secara baik dan benar.
PTK akan berhasil baik dan signifikan apabila sebelum melaksanakannya seorang guru harus sudah mengetahui konsep dasar tentang bagaimana melaksanakan PTK. Mulai dari pengertian PTK, tujuan, prinsip, model, persayaratan, dan sasaran/objek yang bisa dikenai tindakan.

DAFTAR PUSTAKA
Arikunto,suharsimi,suhardjon dan supardi. Penelitian tindakan kelas. Jakarta: bumi aksara. 2008
Aqib zainal. Penelitian tindakan kelas. Bandung : Yrama Widya. 2009.
Kunandar,Spd.M.Si. Langkah Mudah Penelitian Tindakan kelas sebagai pengembangan propesi guru. Jakarta : Rajawali Pers. 2008.
docs.google.com
re-searchengines.com
Langganan:
Postingan (Atom)